Contoh SK pengangkatan GTY



KOP

SURAT KEPUTUSAN
NOMOR : 001 / YDWK / KB / 2012

TENTANG :
PENGANGKATAN GURU TETAP YAYASAN
 PADA PAUD KB MELATI
DESA KUDI KECAMATAN BATUWARNO

Menimbang
:
1.
Bahwa untuk melaksanakan kegiatan belajar mengajar pada Pendidikan Anak Usia Dini di Kelompok Bermain Melati di Desa Kudi dipandang perlu untuk mengangkat tenaga pendidik.


2.
Bahwa nama tersebut dibawah ini dipandang perlu untuk diangkat sebagai Guru Tetap Yayasan (GTY) di Kelompok Bermain Melati Desa Kudi Kecamatan Batuwarno Kabupaten Wonogiri.
Mengingat
:
1.
Undang – Undang No. 04 Tahun 1979 tentang kesejahteraan anak.


2.
Undang – Undang No. 20 Tahun 2003 tentang system Pendidikan Nasional.


3.
Peraturan Pemerintah No. 19 Tahun 2005 tentang Standarisasi Pendidikan
Memperhatikan
:
1.
Kebutuhan masyarakat akan pentingnya Pendidikan Anak Usia Dini.


2.
Surat permohonan calon tenaga pendidik tertanggal 1 Maret 2013.

MEMUTUSKAN :
PERTAMA
:

Nama
:
Aditya Deviananto
TempatTanggalLahir
:
Wonogiri, 9 Agustus 1989
Pendidikan
:
SLTA
TMT
:
02 Maret 2012

Terhitung mulai 3 Maret 2012 atau tahun pelajaran 2012 / 2013 di tetapkan sebagai Guru Tetap Yayasan (GTY) pada kelompok bermain Melati Desa Kudi Kecamatan Batuwarno.

KEDUA
:
Selama memangku jabatan kepada yang bersangkutan akan mematuhi pedoman /peraturan yang berlaku di lembaga
KETIGA
:
Keputusan ini mulai berlaku sejak di tetapkan dan apabila di kemudian hari ada kekeliruan akan di adakan perubahan sebagaimana mestinya


Di tetapkan di      : Batuwarno
Pada tanggal        : 3 Maret 2012
Ketua
Yayasan Dharma Wanita Kudi



YULIA PANCAWARDANI, S.Pd

Tembusan di kirimkepada :
1.        Yth Kepala UPT Dinas Pendidikan Batuwarno
2.        Yth Ketua Himpaudi Kecamatan Batuwarno
3.        Arsip

Comments